merekah
sendu merayu
esok kurasa sempurna
senja kian padamkan bara
meredam sepi
merindu mimpi
duhai penyihir kecil, lepaskan mantramu pada jiwa rapuh ini. biarkan aku nikmati cinta yang sewajarnya, tak mampu aku dalam gelombamg, hempasannya remukkan seisi kepalaku. dalam senja ini ingin kuterbenam, terapung dalam genangan air bening yang mengalir, meraba bebatuan dengan ketulusan.
merekah
sendu merayu
esok kurasa kian sempurna
Tidak ada komentar:
Posting Komentar